Selasa, 03 Februari 2015

BASINERGI MAMBANGUN NAGARI

CSR PT Semen Padang Akan mengeluarkan anggaran untuk lingkungan khususnya di kecamatan Lubuk Kilangan Sebesar 2,1 M atau 300 juta untuk tiap kelurahan ditahun ini.

Disini ada 4 istilah yang digunkan oleh  PT semenpadang untuk pengembangan pembangunan di lingkungannya.Kita langsung saja membahas istilah-istilah ini



1*SEMEN PADANG CAMPIN NAGARI

maksudnya disini yaitu semen padang akan tetap menjaga citra perusahaan melalui peningkatan kualitas hubungan yang baik dengan  stakeholders Serta menerapakan GCG dan peningkatan tanggung jawab sosial dalam rantai nilai perusahaan.

 

2**SEMEN PADANG PANDAI NAGARI
yaitu peningktan kualitas dan layanan pendidikan serta keterampilan masyarakat  yang berkesinambungan dan juga membina hubungan industrial serta pengembangan sumber daya manusia.



3***SEMEN PADANG SEMEN PADULI NAGARI
 Disini semen padang akan tetap meningkatakn pemberdayaan masyarakat  dan menghargai budaya dan tradisi kearifan lokal serta penghormatan terhadap HAM.

Seperti 

a.Lumbung Nagari yaitu peningkatan produktifitas pertanian kemitraan untuk mitra binaan dukungan untuk produk mitra binaan,pengembangan ekoprenurship.

b. Sehat Nagari yaitu perbaikan gizi  ibu dan anak , revitalisasi poyandu , kampanye lingkungan dan prilaku hidup sehat 

c.Dan yang ketiga investasi sosial terhadap pembangunan infrastruktur dan penguatan kelembagaan sosial masyarakat


4****SEMEN PADANG ELOK NAGARI
Yaitu Semen padang akan tetap manjaga dan meminimalisasi dampak operasional,meningkatkan  penggunaan sumber daya berkelanjutan serta akan tetap menjaga kelestarian lingkungan. 


Seperti 
a. pengendalian Emisi
b.pengendaliuan limbah cair
c.pengelolaan limbah padat
d.penggunaaan enirgi terabrukan dan ramah lingkungan 
e.pengguaan teknoligi ramah lingkungan dan menurunkan konsumsi energi fosil 
f.keragaman hayati
g..lingkungan hijau